Main Article Content

Abstract

Senam merupakan olahraga terbaik yang dapat dilakukan oleh ibu hamil menjelang persalinannya. Salah satu jenis senam yang ditujukan bagi ibu hamil adalah senam hamil, Senam hamil adalah terapi latihan gerak untuk mempersiapkan ibu hamil, secara fisik atau mental, pada persalinan cepat, aman, dan spontan. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian yaitu model praktik edukasi kelompok dengan teknik ceramah, dan diskusi. Lokasi pelaksanaan di Desa Moyag, Kotamobagu Timur, Kota Kotamobagu, pada bulan Desember 2020, selama 7 hari. Proses hamil merupakan hal yang normal pada kehidupan seseorang khususnya pada wanita, dalam proses hamil beberapa kemungkinan akan terjadi berbagai perubahan pada wanita hamil antaranya yaitu terjadi penambahan volume pada rahim (Uterus). Perubahan volume pada uterus dalam proses kehamilan menimbulkan perubahan posisi pada pusar tubuh, perubahan bentuk tubuh, serta perubahan bentuk pada tulang spinal dan dapat berakibat lordosis. Kegiatan senam dalam proses kehamilan sebagai bentuk pencegahan agar memudahkan proses dalam persalinan ibu hamil atau melancarkan proses persalinan ibu hamil secara alami dan mengurangi tingkat risiko cedera, pelayanan ANC menjadi di indonesia telah memprogramkan senam ibu hamil yang dapat diselenggarakan oleh setiap organisasi penyedia layanan kesehatan yang ada di indonesia. Kegiatan edukasi ibu hamil dimulai dengan pemberian materi  kepada setiap ibu hamil dengan harapan ibu hamil dapat memahami metode atau gerakan yang dapat di lakukan dalam masa kehamilan.

Keywords

Senam Hamil, Prenatal, Persalinan.

Article Details

How to Cite
Muzayyana, M., Saleh, S. N. H., Hamza, S. R., & Agustin, A. (2021). EFEKTIFITAS SENAM HAMIL SEBAGAI PELAYANAN PRENATAL DALAM MENURUNKAN KECEMASAN MENGHADAPI PERSALINAN DESA MOYAG KECAMATAN KOTAMOBAGU TIMUR KOTA KOTAMOBAGU. LOSARI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 1–7. https://doi.org/10.53860/losari.v3i1.39

References

    Arief, & Nurhaini. (2008). Panduan Lengkap Kehamilan dan Kelahiran Sehat. Jogjakarta: AR Group.
    Ashari, Pongsibidang, G. S., & Mikhrunnisai, A. (2019). Influence of Yoga Prenatal Gym to Decreasing in Anxiety of Thirdmester Pregnant Women. Jurnal MKMI, 15(1), 55-62.
    Astuti, Y., & Afsah, Y. R. (2019). Peningkatan Kesejahteraan Ibu Hamil dengan Prenatal Yoga . Jurnal SOLMA, 8(1), 47-53.
    Badan Pusat Statistik. (2016, November 30). Profil Penduduk Indonesia Hasil Supas. Retrieved Januari 9, 2021, from https://www.bps.go.id/publication/2016/11/30/63daa471092bb2cb7c1fada6/profil-penduduk-indonesia-hasil-supas-2015.html
    Guyton, A. C., & Hall, J. E. (2014). Buku ajar fisiologi kedokteran (12 ed.). Jakarta: Buku Kedokteran EGC.
    Haryono, F., Basyir, V., & Afriwardi. (2019). Perbedaan Jumlah Perdarahan Saat Persalinan Pada Ibu Primigravida Yang Melakukan Dan Tidak Melakukan Senam Hamil Selama Kehamilan Trimester III. Jurnal Kesehatan Andalas, 8(2), 254-258.
    Hikmawati. (201). Promosi Kesehatan Untuk Kebidanan (1 ed.). Yogyakarta: Nuha Medika.
    Kemenkes RI. (2014, Januari 15). Profil Kesehatan Indonesia . Retrieved Januari 2, 2021, from http://depkes.go.id
    Kemkes RI. (2018, Mei 18). Profil Kesehatan Sulawesi Utara. Retrieved Januari 8, 2021, from https://pusdatin.kemkes.go.id/resources/download/profil/PROFIL_KES_PROVINSI_2014/25_Profil_Kes.Prov.SulawesiUtara_2014.pdf
    Lexy, M. (2007). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
    Muhaimin, N., & Safe'i, A. (2010). Panduan Lengkap Senam Ibu Hamil, Khusus Ibu Hamil. Jakarta: Power Book.
    Nurhudharini, R., Febriyanti, S. N., & Adi Putri, V. T. (2015, Agustus 29). Pengaruh Pelatihan Senam Ibu Hamil Terhadap Peningkatan Keterampilan Senam Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Kedungmundu Semarang. The 2nd University Research Coloquium, pp. 637-645.